Sabtu, 05 Juni 2010


HAL-HAL YANG AKAN DICOBA :


Menyisip Link :

Berdasarkan buku “Membuat Blok dengan Blogger” cara membuat Link adalah sebagai berikut :

1. Buka Editor Teks, (yang baru ataupun yang sudah pernah dibuat). Untuk teks/artikel yang sudah pernah dibuat caranya ialah dengan mengedit teks/artikel tersbut. Cara mengedit teks, pilih Edit Posts, kemudian pilih Edit. Setelah tampilan kembali ke Editor Teks, blok kata yang akan dijadikan Link.
2. Klik Tool tautan (dengan Icon rantai) pada menu bar. Kemudian ada perintah untuk memasukan Adress Link. Klik OK.
3. Setelah kata terisi Link, maka kata tersebut secara otomatis berubah menjadi warna biru dengan garis bawah (under line).
4. Memasukkan Web yang akan dijadikan Link dapat dilakukan dengan cara Copy Paste.

Catatan : Setipa artikel biasanya mempunyai alamat sendiri, dimana alamat ini secara otomatis akan muncul pada address bar. Coba masukkan alamat artikel pada Link dengan cara mengcopy, apa yang terjadi?

Hal yang perlu dicoba :
Buat artikel melalui Word. Copykan ke Teks Editor pada Blog. Apakah bisa?


Mengelola Elemen :
Dalam sebuah halaman Blogger terdapat beberapa elemen/komponen yang dapat dirubah-rubah tampilannya sesuai selera pengelola Blog. Elemen-elemen tersebut berupa :
• Navigasi Bar (Navbar) yaitu kotak identitas Blogger atau pemintas dalam mencari, menandai dan mengatur Blog.
Perubahan Navbar hanya dapat dilakukan terhadap penampilan warnanya. Warna Navbar pada tampilan default adalah Biru Tua.
Cara merubah Navbar.
- Klik Link tata letak pada halaman Dasbor.
- Setelah muncul tampilan pengeditan, pilih link Edit pada elemen Navbar.
- Pilih salah satu warna yang tersedia
- Simpan.
Catatan : dengan kode tertentu Navbar dapat disembunyikan sehingga halaman kelihatan lebih bersih (tidak diulas dalam buku). Silahkan berexperimen.

• Header, yaitu halaman blog paling atas yang berisi judul dan deskripsi Blog Pada komponen ini juga dapat disipkan fhoto maupun logo.
Cara merubah/mendisain Header.
- Munculkan tampilan pengeditan.
- Pilih Link Edit pada Elemen Header hingga muncul jendela Mengkonfigurasi Header
2. Klik Tool tautan (dengan Icon rantai) pada menu bar. Kemudian ada perintah untuk memasukan Adress Link. Klik OK.
3. Setelah kata terisi Link, maka kata tersebut secara otomatis berubah menjadi warna biru dengan garis bawah (under line).
4. Memasukkan Web yang akan dijadikan Link dapat dilakukan dengan cara Copy Paste.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar